|||| Kata Bijak Mutiara Motivasi Hidup

 Kata Bijak Mutiara Motivasi Hidup - kata kata motivasi ini sengaja saya buatkan khusus untuk anda yang sedang mengalami masa-masa transisi, dimana anda sangat-sangat memerlukan yang namanya support dari teman, keluarga, saudara, orang yang anda sayangi dsb. Untuk itu saya dengan senang hati membuatkannya untuk anda supaya anda bisa kembali ke jalur kebahagiaan, dimana semua orang menginginkannya. Berikut telah saya rangkum beberapa Kata Bijak Mutiara Motivasi Hidup untuk bisa anda baca dan pahami. 

Kekalahan itu resiko, tapi itu bukanlah alasan untuk takut memperjuangkan kemenangan.
 
Kegagalan memang tidak menyenangkan, bangkitlah lagi dan keluar dari kegagalan itu.
 
Seseorang tidak akan menjadi yang terhebat tanpa bergulat dengan kesulitan yang lebih dari biasanya
 
Hindari penyesalan dengan cerdas memilih.
 
Hargai kerja keras dan usaha Anda sendiri , tapi tetap menghormati usaha orang lain
 
Manusia tidak bisa dipaksa untuk berhenti merasakan suatu hal, karena hati manusia bukanlah sebuah mesin.


 Fokuslah pada masa depan, karena di sana ada harapan Anda dan lakukanlah sesuatu sebaik-baiknya rencana yang Anda buat.
 
Belajarlah sesuatu tentang kebenaran jika Anda masih ragu dan lakukanlah kebaikan itu jika Anda sudah yakin.
 
Orang yang sesungguhnya memiliki tekad baik tidak akan pernah merasa malu untuk memulai sesuatu dari nol.
 
Jangan pernah menjauhkan diri dari ketenangan dengan terlalu khawatir mencemaskan sesuatu
 
Yakinlah bahwa Anda akan belajar sesuatu yang menguntungkan setelah Anda memberanikan diri meninggalkan hal yang merugikan.
 
Waktu akan memberikan pembuktian atas kesetiaan dan kejujuran perkataan seseorang.
 
Jangan pernah takut untuk mengambil sebuah pelajaran yang memaksa Anda untuk berpikir.
 
Ketenangan bukan hanya ada saat tidak ada tugas saja, ketenangan juga terasa saat tugas telah terselesaikan.
 
Berhentilah untuk terus membandingkan diri dengan orang lain, itu membuat diri sendiri terus berada dalam rasa kekurangan. 
 
Sesuatu memudahkan kita dengan tetap mengingatnya dan suatu hal yang lain membantu kita dengan cara membiarkannya hilang.
 
Mengkhawatirkan apa yang kita yakini baik, membuat kita pesimis, menganggap diri kita tidak layak mendapatkan kebaikan itu
 
Buatlah suatu perbedaan, yang membuat orang lain tertarik akan perbedaan kita yang bersifat baik.
 
Jangan pernah hidup seperti benda mati, karena hidup ini meminta kita untuk terus aktif membuat sebuah karya
 
Ingatlah masa lalu untuk mengambil manfaat baiknya, bukan untuk merasakan emosi yang tidak perlu terulang.
 
Untuk mendapatkan kesenangan yang baru, terkadang kita harus melakukan hal yang sedikit menantang
 
Semangat dan kesabaran adalah kekuatan yang sangat sering kita harapkan ada dalam diri.
 
Orang yang merasa hidupnya sukar hanya orang selalu berkaca pada masalahnya. 
 
Orang biasa melihat batasan, tapi hanya orang yang cerdik yang mampu melihat celah untuk tetap melangkah.
 
Yang berlalu tidak dapat diulang lagi. Jadi lebih baik kita merencanakan yang terbaik untuk yang belum terjadi.
 
Kenapa takut untuk mencoba lagi? Kegagalan sesungguhnya terjadi karena kamu tidak berdiri setelah jatuh!

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : |||| Kata Bijak Mutiara Motivasi Hidup

  • |||| Lowongan Kerja Terbaru Hari Ini SMALowongan Kerja Terbaru Hari Ini SMALOWONGAN KERJA DIBUTUHKAN SEGERAPT. Karya Perdana Maju Abadi adalah perusahaan yang sedang berkembang membuka ekspansi usahanya dalam ...
  • |||| Ucapan Selamat Hari Pahlawan 10 November Semangat Juang Generasi MudaMERDEKA ATAU MATI...!!!Itulah seruan semangat yang dikobarkan oleh para pahlawan saat perang melawan penjajah dulu. Seruan bukan sekedar seruan, tapi jadi tekad dan niat ...
  • |||| Kata Kata Sayang Banget Sama PacarKata Kata Sayang Banget Sama Pacar - Kata kata cinta adalah ungkapan yang membuat seseorang merasa jatuh cinta, perasaan yang saling memberikan kasih sayang kepada pihak ...
  • |||| Ucapan Menyambut Perayaan Maulid Nabi Muhammad Penuh MaknaMaulid Nabi ialah peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW setiap tanggal 12 Rabi’ul Awal. Terdapat 2 versi tentang asal muasal pertama kalinya di peringati Maulid Na ...
  • |||| Cerita Motivasi : Semangkuk BaksoCerita Motivasi : Semangkuk Bakso - Dikisahkan, biasanya di hari ulang tahun Putri, ibu pasti sibuk di dapur memasak dan menghidangkan makanan kesukaannya. Tepat sa ...
  • |||| Kata Bijak Sedih Untuk Yang TersakitiKata Bijak Sedih Untuk Yang Tersakiti - Kata Bijak Sedih Untuk Yang Tersakiti adalah lanjutan dari artikel sebelumnya, untuk itu saya akan membicarakan artikel ini kepad ...
  • |||| Kata-Kata Bijak Terbaru Desember Kata-Kata Bijak Terbaru Desember - Kata kata bijak kini semakin banyak digemari oleh para kalangan, khususnya remaja. Ya, remaja sekarang ini banyak yang mencari- ...
  • |||| Kata Kata Sedih Hati Yang TersakitiKata Kata Sedih Hati Yang Tersakiti - Saat hati sedang terluka, maka tidak hanya mata yang menangis dan meneteskan air mata. Tidak hanya bibir yang berucap sendu. Namun ...
  • |||| Kata-Kata Sunda Kasar Kata-Kata Sunda Kasar Sakapeung hirup teh hayang siga kitu siga kieu kabita ku perkara nu aya di diri batur, padahal hirup nu sabenernamah hirup nu ayeuna ekeur di jalan ...
  • |||| 100 Kata Kata Bijak Bahasa Inggris100 Kata Kata Bijak Bahasa Inggris Pilihan“You do not live at once. You only die once and live every day.”“We will never know the real answer, before you try.”“Tranquili ...